Set Attribute Readonly JQuery

$('#biaya').attr('readonly', true);

Attribut Readonly adalah atribute HTML dari Tag HTML input, untuk attribute readonly ini sangat penting ketika kita akan membatasi user misalkan hanya melihat nilai dari suatu biaya untuk contoh perbedaan antara input yang readonly dan yang tidak read only adalah sebagai berikut :

Read Only
Tidak Read Only

Perbedaannya ketika anda mau input pada form input tidak bisa di isi bahkan sebenarnya tidak bisa di klick, itulah yang disebut dengan attribute readonly dmn readonly nya aktif sehingga tidak bisa melakukan input apapun pada form input tersebut, untuk contoh kodenya adalah sebagai berikut :

<input readonly="readonly" type="text" />
<input type="text" id="biaya" />

Adapun kali ini kita akan padukan dengan JQuery dimana ketika Load Document kita akan mengaktifkan form yang tidak readonly mejadi readonly dengan mengetik kode sebagai berikut :

$('#biaya').attr('readonly', false);

Maka Hasilnya ketika di reload Form Input dengan ID biaya akan menjadi Readonly juga, demikianlah artikel kali ini semoga bermanfaat

Related Articles

Comments