
Cara Membuat Table Baru Pada Generator Drift SQLite yang dimana ini adalah generator yang mempunya fitur migration, jadi kita tidak perlu membuat table secara manual, cukup kita rebuild aja schema yang telah di buat didalam file database.
Contoh kita akan membuat table dengan nama table configuration, maka kita bisa membuat kodingan seperti ini :
import 'dart:io';
import 'package:drift/drift.dart';
import 'package:drift/native.dart';
import 'package:path/path.dart' as p;
import 'package:path_provider/path_provider.dart';
part 'database.g.dart';
@DriftDatabase(tables: [
Configurations
])
@DataClassName('Configuration')
class Configurations extends Table {
IntColumn get idTb => integer().autoIncrement()();
IntColumn get id => integer()();
TextColumn get kode => text()();
TextColumn get valueConfig => text()();
}
Selanjutnya kita rebuild flutternya supaya ketika kita development sudah terbuat table yang kita butuhkan. Cara rebuildnya jalankan syntak seperti berikut ini :
flutter packages pub run build_runner build -d
Jika table tidak terbuat maka kita perlu lakukan uninstall aplikasi karena kalo gunakan langsung flutter run maka table biasanya tidak akan terbentuk, demikianlah artikel bagaimana cara membuat table pada flutter sqlite dengan menggunakan library drift.
Comments